Nasional

Kepala Rutan Bareskrim dan Dua Anak Buahnya Segera Jalani Sidang Disiplin Kasus Penganiayaan M Kece

Berkas perkara dugaan pelanggaran disiplin Kepala Rutan Bareskrim Polri AKP Imam Suhondo dan dua anggotanya Bripka Wandoyo Edi dan Bripda Saep Sigit terkait penganiayaan Muhammad Kece telah hampir selesai. Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan mengatakan kasus tersebut telah ditangani oleh Biro Provost Propam Polri. Jika berkas telah lengkap, maka ketiganya akan diproses sidang disiplin. "Updatenya telah dilakukan pemberkasan, pemenuhan berkas dan berkas sudah hampir selesai atas nama terduga pelanggar AKP I dan dua anggota dan tentu kasus ini akan terus bergulir. Kasus ini kasus pelanggaran disiplin," kata Ramadhan kepada wartawan, Selasa (5/10/2021). Sementara itu, kata Ramadhan, dugaan kasus pelanggaran disiplin Irjen Napoleon Bonaparte akan diserahkan dari...

Read More